Logo

Search the Maliki Encyclopedia

Kebugaran: Kebugaran Fisik

Referred to in

Kebugaran: Kebugaran Fisik
Related Articles
PublishedThursday, April 18, 2024
Excerpt

Ibadah Haji merupakan salah satu rukun Islam dan hukumnya wajib ditunaikan bagi yang mampu. Jadwal padat, lokasi yang berpindah-pindah , jarak tempuh yang panjang, serta cuaca yang ekstrem merupakan faktor risiko seorang jemaah mengalami sakit saat menjalankan ibadah haji.. Karenanya, kebugaran fisik merupakan prasyarat mutlak bagi jemaah untuk dapat menunaikan setiap ritual haji secara optimal. Optimal diartikan sebagai tunai dalam melaksanakan ibadah, baik wajib maupun sunnah secara nyaman, mandiri, tanpa adanya kesakitan ataupun jatuh dalam kondisi sakit.

Version1.0